suaramerdeka-solo.com - Samsung kembali meluncurkan produk ponselnya. Namun berbeda dengan produk sebelum-sebelumnya yang harganya relatif mahal, kali ini Samsung tampil beda.
Bahkan produk ini diklaim menjadi HP besutan Samsung yang termurah. Dan bisa ditebak, banyak yang tidak percaya jika Samsung mampu membuat harga produknya semurah mungkin, namun dengan kualitas yang masih diatas standar.
Samsung Galaxy A04e! Itu nama produk HP yang dikeluarkan Samsung yang hanya dibanderol dengan harga Rp1,2 Juta.
Baca Juga: Ada Muktamar Muhammadiyah di Solo, Siswa di 38 Sekolah Gelar Pembelajaran Jarak Jauh
Unsur nama “e” dari produk Samsung tersebut bisa diartikan dengan “essential” atau jika diartikan menjadi “penting”.
Atau “e” juga bisa diartikan dengan “economis” yang diartikan harga murah terjangkau dari seri Galaxy tersebut.
Baca Juga: Ada Sentuhan Tangan Dingin Wishnutama, Mantan Menteri Jokowi di Balik Suksesnya KTT G20 di GWK
Atau bisa jadi Samsung mengeluarkan A04e tersebut dengan memprioritaskan hal yang penting dan perlu saja ke HP tersebut.
Varian warna yang dihadirkan dari A04e ada 4 macam, yang pertama light blue, black dan copper. Bahan yang digunakan di body frame berupa polycarbonate atau plastic.
Baca Juga: Perilaku Menyimpang. Cabuli Empat Remaja Laki-Laki di Solo, Pelaku Ditangkap
Artikel Terkait
Prediksi Calon Top Skor dan Pemenang Sepatu Emas Piala Dunia 2022 Qatar (1)
Prediksi Calon Top Skor dan Pemenang Sepatu Emas Piala Dunia 2022 Qatar (2)
Prediksi Calon Top Skor dan Pemenang Sepatu Emas Piala Dunia Qatar 2022 (3/habis)
Kembangkan Website Perangkat Daerah, PPID Klaten Dapat Nilai 88,96
Presiden Prancis, Emmanuel Macron Kepergok Jalan-jalan di Bali. Dicegat Warga Suruh Gendong Bayinya
Toko Dekat Kelurahan Tipes Solo, Terbakar
Malam-malam Warga Desa Metuk Kecamatan Mojosongo Tercebur Sumur. Begini Kondisinya
FIFA Serukan Gencatan Senjata Selama Piala Dunia Qatar 2022