Pelatih PLN Batam, Abdul Munif, senada. Menurut pelatih asal Jatim itu, timnya akan berupaya untuk sapu bersih di tiga laga di Pul AD.
"Kita maunya menang tiga pertandingan di Pul AD," ujar Munif.
Baca Juga: Livoli Divisi 1: Juara Grup A, Lavani ke Babak Kedua. Berikut Hasil Laga Lain Tim Putra
Sehari sebelumnya, dua tim putri lainnya juga lebih membuka peluang ke babak 8 besar. Keduanya adalah Tectona Bandung di Grup AA dan Jenggolo Sport Sidoarjo di Grup AB.
Hasil lain di kelompok putri pada laga Rabu, Yuso Yogyakarta mengalahkan Pagaruyung, 3-0 (25-22, 25-17, 25-14) dan Maluki kalah dari Bharata Muda 0-3 (17-25, 22-25, 12-25).**
Artikel Terkait
Livoli Divisi I: 42 Tim Bersiap Adu Gebug di Tabanan Bali. Berikut Daftar Timnya
Jelang Debutnya di Livoli Divisi Utama, Siswa Kelas 1 SMA Ini Bertekad Masuk Tim Inti Vita Solo
Adu Gebug di Bali Dimulai. Rekor Peserta Terbanyak Livoli Divisi 1 Panaskan GOR Debes
Livoli Divisi 1: Laga Pertama, LavAni dan Tirta Bhagasasi Tak Teratasi
Shindy Bersama Vita Solo Hadapi Livoli Divisi Utama 2022. Ada yang Beda, Apa Itu?